TEKNOLOGI
KIM.ID Resmi Diluncurkan: Transformasi Digital Komunitas Informasi Masyarakat Disambut Antusias Pemerintah Daerah
- calendar_month Rabu, 18 Jun 2025
- 0Komentar
“KIM adalah partner penting pemerintah. Mereka bukan hanya menyampaikan informasi, tetapi juga menjadi penghubung yang menyuarakan isu-isu dari masyarakat bawah,” ujar Marroli, SangajiNews.com – Di tengah derasnya arus digitalisasi, Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) melangkah progresif dengan meluncurkan KIM.ID, sebuah platform digital inovatif untuk memperkuat peran Komunitas Informasi Masyarakat (KIM) dalam menyebarkan informasi dan menyerap […]
Transformasi Digital Desa Cilowa: Diskominfo Kuningan Latih Aparatur Desa Kelola Website, Dorong Keterbukaan dan Pemberdayaan Masyarakat
- calendar_month Selasa, 10 Jun 2025
- 0Komentar
“Pemerintah desa kini dituntut mampu menghadirkan informasi dan layanan publik berbasis digital. Website desa menjadi media penting untuk promosi potensi desa, publikasi kegiatan, dan sarana komunikasi dua arah dengan masyarakat,” SangajiNews.com – Dalam upaya memperkuat tata kelola informasi dan mendorong transformasi digital hingga ke tingkat desa, Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Kuningan menggelar pelatihan […]
“Pemkab Kuningan Genjot Kapasitas Admin Medsos, Bupati Dian: ‘Jangan Diam Saat Publik Bertanya!’”
- calendar_month Selasa, 6 Mei 2025
- 0Komentar
“Ketika publik bertanya melalui media sosial, jangan diam. Klarifikasi, narasikan, dan sampaikan fakta yang benar. Di situlah kunci membangun kredibilitas pemerintah di mata masyarakat,” tambahnya. SangajiNews.com – Di tengah arus deras era digital, Pemerintah Kabupaten Kuningan melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) menunjukkan keseriusannya dalam memperkuat strategi komunikasi publik. Selasa pagi, 6 Mei 2025, digelar […]
Waspada! Kasus Peretasan Akun dan Nomor Telepon Semakin Marak, Begini Cara Mencegahnya
- calendar_month Rabu, 12 Mar 2025
- 0Komentar
SangajiNews.com – Kasus peretasan akun media sosial dan penyalahgunaan nomor telepon semakin marak terjadi. Banyak masyarakat yang menjadi korban, mulai dari kehilangan akses akun hingga penyalahgunaan identitas untuk tindak kejahatan. Oleh karena itu, penting bagi kita untuk meningkatkan kewaspadaan dan memahami langkah-langkah pencegahan agar tidak menjadi sasaran peretas. Pakar keamanan siber menyarankan beberapa langkah penting […]